Pada hari ini sabtu 24 september telah di laksanakan Rapat Persiapan Pelaksanaan Seminar Nasional Pendidikan Kimia FKIP UNTAD Tahun 2019 yang bertempat di ruangan Program Studi Pendidikan Kimia. Rapat ini dihadiri oleh Wakil Dekan Bidang Akademik, Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan, dan Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan serta seluruh dosen Pendidikan Kimia FKIP UNTAD. Berdasarkan rapat tersebut maka ditetapkan temanya yaitu “INOVASI PEMBELAJARAN KIMIA DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0” , dan waktu pelaksanaannya KAMIS, 7 NOVEMBER 2019 bertempat di THEATER ROOM MEDIA CENTER UNTAD Palu. Dengan Pemateri sebagai berikut : Dr. Agus Setiabudi, M.Si ; Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulteng ; Dr. Hj. Ijirana, S.Pd., M.Si ; dan Salim Muhaimin, S.Pd., .

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini